Dennis Bergkamp

Forward

 

Born:

  10 May 1969, Amsterdam

Height/Weight:

  183cm / 78kg

Joined Arsenal:

  03 July 1995

Transfer Fee

  ₤ 7,500,000

Previous Clubs

  Ajax Amsterdam, Inter Milan

 

Achievements:

Dutch League Champion 1990 (Ajax)
Dutch League Cup 1987, 1993 (Ajax)
European Cup Winners` Cup 1987 (Ajax)
UEFA Cup 1992 (Ajax)
UEFA Cup 1994 (Inter Milan)

English Premiership Champion 1998, 2002

English F.A. Cup 1998, 2002

English Charity Shield 1998, 1999

 

Some of the Awards:

Dutch Footballer of the Year 1994

English Footballer of the Year 1997/8

Players' Player of the Year 1998

 

Direkrut Arsenal oleh pelatih Bruce Rioch, Dennis "The Menace" Bergkamp adalah salah satu striker paling baik yang pernah ada. Sentuhan, passing dengan visi yg luar biasa, penyelesaian yg jitu, skill yg fantastik -- dia punya semuanya. Sejak kehadirannya di Arsenal, dia membawa banyak gol dan menciptakan peluang yang tak terhitung untuk rekan setimnya.

 

Click to enlarge!Walaupun dia telah mengundurkan diri dari tim nasional Belanda setelah Euro 2000, dia telah memberikan keajaiban yg lebih dari cukup -- gol kemenangannya atas Argentina di World Cup '98 dan rekor yg belum terpecahkan di tim nasional dengan 37 gol hanya dalam 79 kali penampilan.

 

Memulai karirnya di Ajax, dia baru berumur 12 tahun saat itu dan salah satu pelatihnya adalah pahlawan nasional, Johann Cruyff. Di Ajax dia meraih medali Cup Winner's Cup dan UEFA Cup sebelum pindah ke Inter Milan dengan transfer ₤ 15,000,000. Tidak bisa menampilkan kembali formnya, 2 tahun di Italia ia tidak bersinar, tapi masih memenangkan medali UEFA Cup.

 

"Kebanyakan orang melihat saya sebagai pencetak gol, tapi sebenarnya saya tidak melihat diri saya seperti itu. Saya percaya saya lebih sebagai penyuplai bola daripada pencetak gol."

 

Musim 2001/2002


Dennis adalah salah satu dari pemain Arsenal yg menderita cedera sepanjang musim lalu. Penampilannya diganggu oleh cedera betis dan achilles dan membuatnya bukan lagi striker pilihan utama di musim lalu. Oleh karena itu, pemain dengan gaji paling tinggi di Arsenal ini masih belum mau menandatangani kontrak baru dengan Arsenal sebelum sepenuhnya puas dengan syarat kontrak, terutama lama kontraknya. Maka tidak heran, dengan status dan kemampuannya, banyak spekulasi mengenai masa depannya di Arsenal.

 

Appearances

 Minutes On Pitch: 

1954

Goal Attempts

 Goals: 

9

 Goals/Shots ratio: 

15%

Shooting

 Shots On Target: 

32

 Shooting accuracy: 

52%

Passing

 Goal Assists: 

12

 Pass Accuracy: 

72%

Discipline

 Fouls: 

49

 Offside: 

24

 Yellow Cards: 

2

 Red Cards: 

0

 

Accessories:

  • Mencatat rekor Liga Belanda di tahun 1989 dengan mencetak gol di 10 pertandingan berturut - turut.

  • Bergkamp punya tiga saudara gibol yg bermain di liga amatir Belanda.

  • Ketika masih kecil, kamarnya dipenuhi oleh poster bintang Belanda dan Tottenham Hotspurs.

  • Dia mendukung Spurs hanya agar berbeda dari keluarganya yg semuanya mendukung Man Utd. Bahkan namanya diambil dari legenda Man Utd, Denis Law dengan spelling berbeda.

  • Medali dan penghargaan yg tidak terhitung banyaknya, kebanyakan dihadiahkan pada anggota keluarganya.

  • Bertemu dengan istrinya, Harriette, ketika di liburan keluarga ke Spanyol. Kedua keluarga tersebut tinggal di lokasi camping yg sama walaupun keduanya tidak kenal sesama sebelumnya.

  • Selain sepakbola, dia suka golf dan snooker (billiard).

History:

Ajax Amsterdam (1986 - 1993)

Games: 185 · Goals: 103

Debut on December 14, 1986 v Roda JC

1986/7 - Games: 14 · Goals: 2

1987/8 - Games: 25 · Goals: 5

1988/9 - Games: 30 · Goals: 13

1989/0 - Games: 25 · Goals: 8

1990/1 - Games: 33 · Goals: 25

1991/2 - Games: 30 · Goals: 24

1992/3 - Games: 28 · Goals: 26

 

Internazionale Milan (1993 - 1995)

Games: 52 · Goals: 11

Debut on August 29, 1993 v Reggiana

1993/4 - Games: 31 · Goals: 8

1994/5 - Games: 21 · Goals: 3

 

Arsenal (1995 - Now)

Debut on August 20, 1995 v Middlesbrough

1995/6 - Games: 33 · Goals: 11

1996/7 - Games: 29 · Goals: 12

1997/8 - Games: 28 · Goals: 16

1998/9 - Games: 29 · Goals: 12

1999/0 - Games: 28 · Goals: 6

2000/1 - Games: 25 · Goals: 3

Holland National Team (1990-2000)

Games: 79 · Goals: 37

Debut on September 26, 1990 v Italy

 

What's more in Entertainment

 

 

   
 
 

Home  |  Comics Corner  |  Classroom  |  Entertainment  |  Magazine  |  SmartPC  |  Sutomo News  |  Products

ALe Interactive  |  Jokes  |  Lyrics  |  About This Website  |  SMS Board  |  Send SMS  |  Advertise It!  |  Links

Sign Guestbook  |  View Guestbook  |  Check eMail  |  Free eMail  |  Feedback  |  Ask Webmaster

   
 
Back to Top

©2003 ALe.Com. All rights reserved.